TRIBUNBATAM.id - AS Roma mengalami kemajuan dalam pembicaraan kesepakatan dengan Atletico Madrid terkait transfer Rodrigo Riquelme.
AS Roma tengah berupaya untuk bisa merekrut penyerang sayap Atletico Madrid, Rodrigo Riquelme.
Pihak Giallorossi sebelumnya telah melakukan pembicaraan awal dengan agen sang pemain.
Segala usaha dan upaya telah dilakukan AS Roma untuk bisa mendapatkan pemain asal Spanyol itu.
Pelatih AS Roma, Daniele de Rossi juga merestui pihak klub untuk melakukan pembicaraan dengan Atletico Madrid.
Sementara itu menurut laporan dari La Gazzetta dello Sport negosiasi berjalan lambat.
Tuntutan dari Atletico Madrid membuat pembicaraan dan negosiasi berjalan lambat.
Rodrigo Riquelme bukanlah pemain kunci dari Atletico Madrid.
Namun Riquelme merupakan sosok yang dibangun oleh Atletico untuk masa depan klub.
Lantaran Atletico Madrid memiliki keinginan untuk meremajakan skuad Diego Simeone.
Nama Rodrigo Riquelme menjadi salah satu pemain yang digadang-gadang sebagai masa depan Atletico Madrid.
Sehingga pihak klub La Liga tersebut menginginkan mahar cukup besar untuk transfer Riquelme.
Pihak Atletico meminta 30 juta euro kepada AS Roma untuk biaya kepindahan pemain 24 tahun itu.
Profil lengkap Riquelme
Nama di negara asal: Rodrigo Riquelme Reche
Tanggal lahir / Umur: 2 Apr 2000 (24)
Tempat kelahiran: Madrid, Spanyol
Tinggi: 1,74 m
Kewarganegaraan: Spanyol
Posisi: Penyerang Sayap Kiri
Kaki dominan: kanan
Agen pemain: Wasserman (verified)
Klub Saat Ini: Atlético de Madrid
Bergabung: 1 Jul 2020
Kontrak berakhir: 30 Jun 2028
Perpanjangan kontrak terakhir: 1 Agt 2022
(Tribunbatam.id/Pucu Herwibowo)
Klub Saat Ini: Atlético de Madrid
Bergabung: 1 Jul 2020
Kontrak berakhir: 30 Jun 2028
Perpanjangan kontrak terakhir: 1 Agt 2022
(Tribunbatam.id/Pucu Herwibowo)